PERAN TATA USAHA DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PELAYANAN ADMINISTRASI DI SMA NEGERI 1 MANADO

MARLINA F.WANGGAI, 200103033 and Lumi, Deflita and Politon, Ventje (2024) PERAN TATA USAHA DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PELAYANAN ADMINISTRASI DI SMA NEGERI 1 MANADO. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri Manado.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (92kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (70kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (73kB)
[thumbnail of Bab V.pdf] Text
Bab V.pdf

Download (72kB)

Abstract

Tujuan penelitian menganalisis dan mendeskripsikan 1 peran tata
usaha sebagai pelayanan administrasi 2 faktor pendukung dan faktor
penghambat pada pelayanan administrasi 3 upaya meningkatkan
pelayanan administrasi .penelitian ini merupakan penelitian kualitatif studi
kasus yang dilaksanakan di Sma Negeri 1 Manado.
Data dikumpulkan melalui observasi wawancara dan dokumentasi
berdasarkan hasil analisis data di Sma Negeri 1 Manado diperoleh
bahwa:Peran tata usaha sangat penting pelayanan administrasi di sekolah
Faktor pendukung staf tata usaha adalah pencapaian dalam peran tata
usaha faktor penghambat kurangnya kedisplinan dalam staf tata usaha
sehingga layanan administrasi tidak berjalan secara efektif upaya
meningkatkan motivasi kerja staf tata usaha agar menjalankan tugas yang
diberikan dan pembagian tugas pekerjaan. Berdasarkan hasil tersebut
maka diharapkan untuk kepala tata usaha untuk memberikan motivasi kerja
dan pengawasana dalam tata usaha agar kedisplinan staf tata usaha untuk
meningkatkan pelayanan administrasi berjalan sesuai sasaran atau tujuan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Peran tata usaha dalam meningkatkan efektivitas pelayanan administrasi, penelitian kualitatif
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Ilmu Pendidikan Kristen > Manajemen Pendidikan Kristen
Depositing User: Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com
Date Deposited: 08 Dec 2025 07:34
Last Modified: 08 Dec 2025 07:34
URI: http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/1389

Actions (login required)

View Item
View Item