IMPLEMENTASI MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO-VISUAL DALAM MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK DI TK DHARMA WANITA KALASEY SATU

Jesika Maisudu, 190102009 and Supit, Sugiyanti and Christianty, Orient (2022) IMPLEMENTASI MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO-VISUAL DALAM MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK DI TK DHARMA WANITA KALASEY SATU. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri Manado.

[thumbnail of cover.pdf] Text
cover.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf

Download (7kB)
[thumbnail of daftar isi.pdf] Text
daftar isi.pdf

Download (14kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (151kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menganalisis dan mendeskripsikan Implementasi media pembelajaran audio-visual dalam mengembangkan keterampilan sosial emosional anak. Penelitian ini merupakan penelitian pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian fenomologi yang dilaksanakan di TK Dharma Wanita Kalasey Satu pada tahun 2022.
Data yang dikumpulkan yaitu melalui observasi, wawancara, dan studi dokumentasi dari hasil analisis dan data yang diperoleh bahwa: 1. Implementasi media pembelajaran dalam mengembangkan sosial emosional anak yaitu dengan memperlihatkan video bermain bersama teman agar anak bisa mengembangkan sosial emosionalnya. 2. Faktor pendukung media pembelajaran dalam mengembangkan sosial emosional anak ialah tape recorder dan juga laptop. 3. Faktor penghambat media pembelajaran dalam mengembangkan sosial emosional anak yaitu mengenai fasilitasnya yang kurang. 4. Solusi yang dilakukan ketika anak masih belum bisa mempraktikan jeterampilan sosial emosional, solusinya yaitu memberikan anak-anak kesempatan untuk beradaptasi dengan lingkungan dan berikan ruang kepada anak untuk berkembang sesuai dengan waktunya.
Dari hasil temuan, menunjukan bahwa guru saat melakukan media pembelajaran dalam mengembangkan sosial emosional anak itu sudah bagus dan anak-anak meresponnya juga dengan baik, tetapi guru juga harus tau setiap karakter anak-anak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran, Sosial Emosional Anak Didik.
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Ilmu Pendidikan Kristen > Pendidikan Kristen Anak Usia Dini
Depositing User: Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com
Date Deposited: 05 Jul 2024 03:51
Last Modified: 05 Jul 2024 03:51
URI: http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/795

Actions (login required)

View Item
View Item