PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP MUTU SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN DI SMA PGRI ENEMAWIRA KABUPATEN SANGIHE

Merdhi Yandeer Jorghie Makisake, 190103024 and Rogahang, Heldy J. and Lausan, Mariana (2022) PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP MUTU SARANA DAN PRASARANA PENDIDIKAN DI SMA PGRI ENEMAWIRA KABUPATEN SANGIHE. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri Manado.

[thumbnail of abstrak.pdf] Text
abstrak.pdf

Download (212kB)
[thumbnail of daftar isi.pdf] Text
daftar isi.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (334kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan seorang kepala sekolah terhadap mutu sarana dan prasarana pendidikan di SMA PGRI Enemawira, Kabupaten Sangihe. Penelitian ini menggunakan metode analisis kuantitatif regresi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan saturation sample atau sampel jenuh, di mana peneliti menggunakan seluruh populasi penelitian sebagai sampel penelitian. Dalam memperoleh data penelitian, peneliti menggunakan instrumen angket/kuesioner. Data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan teknis analisis kuantitatif regresi dan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Kepala sekolah sebagai pemimpin berperan penting dalam meningkatkan mutu sarana dan prasarana pendidikan di SMA PGRI Enemawira, Kabupaten Sangihe; (2) Kerjasama yang baik antara pemimpin dan seluruh warga sekolah mengindikasikan peningkatan mutu pendidikan di SMA PGRI Enemawira, Kabupaten Sangihe; dan (3) Kondisi sarana dan prasarana pendidikan perlu dimaksimalkan untuk menunjang efektivitas kegiatan belajar mengajar di SMA PGRI Enemawira, Kabupaten Sangihe.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan Kepala Sekolah, Mutu Sarana dan Prasaran Pendidikan
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Ilmu Pendidikan Kristen > Manajemen Pendidikan Kristen
Depositing User: Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com
Date Deposited: 27 Mar 2024 01:44
Last Modified: 27 Mar 2024 01:44
URI: http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/731

Actions (login required)

View Item
View Item