PERAN PELAYAN KHUSUS TERHADAP PENGGUNA NARKOBA "EHABOND" DI KOMPELKA PEMUDA REMAJA GMIM BUKIT KASIH BITUNG

Chaesar Grandyi Karim, 0801683 (2011) PERAN PELAYAN KHUSUS TERHADAP PENGGUNA NARKOBA "EHABOND" DI KOMPELKA PEMUDA REMAJA GMIM BUKIT KASIH BITUNG. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri Manado.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (48kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (550kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (658kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (578kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran pelayan khusus di GMIM Bukif Kasih Girian Permai Bilung pada pemuda remaja yang menggunakan narkoba Ehabond. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang dilaksanakan di GMIM Bukit Kasih Girian Permai Bitung tahun 2013.
Data dikumpulkan melalui observasi wawancara serta dokumentasi. Dari hasil analisis data tersebut diperoleh indikasi dengan peran aktif dari pe/ayan khusus di GMIM Bukit Kasih Girian Permai Bitung untuk pemuda remaja yang menggunakan ehabond dapat membantu serta mencegah terjadinya hal tersebut.
Dari hasil temuan tersebut maka direkomendasikan untuk pelayan khusus GMIM Bukit Kasih Girian Permai Bitung lebih lagi memperhatikan keberadaan serta pergautan pemuda remaja agar dapat mencegah hat – ha/ negative seperti penggunaan ehabond di kalangan pemuda remaja.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Peran Pelsus kepada pemuda remaja pengguna ehabond
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Ilmu Pendidikan Kristen > Pendidikan Agama Kristen
Depositing User: Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com
Date Deposited: 16 Mar 2022 07:24
Last Modified: 16 Mar 2022 07:24
URI: http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/260

Actions (login required)

View Item
View Item