Gratia Tuwoliu, 1703023 and Rogahang, Heldy and Opit, Hesky C. (2021) PENDAMPINGAN PASTORAL KEPADA REMAJA YANG KECANDUAN MENGHIRUP LEM EHA-BOND DI JEMAAT GERMITA MASAMALA ALUDE. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri Manado.
cover.pdf
Download (161kB)
abstrak.pdf
Download (146kB)
daftar isi.pdf
Download (250kB)
bab V.pdf
Download (146kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pendampingan pastoral pada remaja yang kecanduan menghirup lem ehabond. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang di laksanakan di jemaat GERMITA masamala alude pada tahun 2021.
Data dikumpulkan melalui wawancara dan observasi. Dan hasil analisis dan interprestasi data diperoleh indikasi bahwa: (1) remaja yang kecanduan menghirup le ehabond yang terjadi karena adanya faktor lingkungan yang tidak baik. (2) remaja cenderung dalam hal rasa ingin tahu yang sangat besar sehingga membuat remaja terjerumus kel hal-hal yang negatif. (3) remaja kurang dibimbing dan dibina oleh orang tua pada masa perkembangannya. (4) peran orang tua sangat penting dalam perkembangan anak khusunya pada masa remaja.
Dari hasil temuan tersebut maka direkomendasikan bagi jemaat dan orang tua sangat berperan terhadap remaja tersebut dan perlunya pengawasaan terhadap anak. Agar dapat berperilaku baik atau bisa mengubah kehidupannya ke hal yang lebih positif.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendampingan Pastoral, Remaja, kecanduan |
Subjects: | A General Works > AS Academies and learned societies (General) |
Divisions: | Teologi > Pastoral Konseling |
Depositing User: | Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com |
Date Deposited: | 14 Feb 2022 05:10 |
Last Modified: | 14 Feb 2022 05:10 |
URI: | http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/183 |