DOA PEREMPUAN MANDUL DALAM 1 SAMUEL 1:1-28 DAN IMPLEMENTASINYA BAGI JEMAAT GERMITA MAHANAIM TULE KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD

Angerima Saliareng, 1702010 and Tuela, Anita Inggrith and Ruata, Shanti Natalia Ch. (2021) DOA PEREMPUAN MANDUL DALAM 1 SAMUEL 1:1-28 DAN IMPLEMENTASINYA BAGI JEMAAT GERMITA MAHANAIM TULE KABUPATEN KEPULAUAN TALAUD. Skripsi thesis, Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) Manado.

[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (28kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (151kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (162kB)
[thumbnail of Bab V.pdf] Text
Bab V.pdf

Download (158kB)

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk megetahui makna teologis Doa Perempuan Mandul dalam 1 Samuel 1:1-28 dan Implementasinya bagi jemaat GERMITA Mahanaim Tule Kabupaten Kepulauan Talaud. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data dan pendekatan kritik historis dengan menggunakan langkah-langkah Hermeneutik.
Data dikumpulkan melalui teknik dokumentasi, observasi dan wawancara. Dari hasil analisis dan intepretasi data diperoleh indikasi bahwa: 1) Sebagian Perempuan mandul yang ada di jemaat GERMITA Mahanaim Tule ada yang memahami apa itu doa. Tetapi ada pula yang memahami doa ketika dalam pergumulan. 2) Perempuan mandul yang ada di Jemaat GERMITA Mahanaim Tule sangat menginginkan kehadiran seorang anak, sehingga banyak cara yang mereka lakukan. Namun, usaha yang mereka lakukan adalah salah yaitu pergi ke para dukun yang di kampung tetangga.
Dari hasil temuan tersebut maka dapat direkomendasikan agar jemaat khususnya perempuan mandul yang ada di jemaat GERMITA Mahanaim Tule untuk selalu berdoa jangan nanti berdoa ketika memiliki pergumulan hidup. Disamping itu juga perempuan mandul jemaat GERMITA Mahanaim Tule ketika memiliki usaha untuk memiliki keturunan sebaiknya pergi ke dokter dan berdoa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Doa, Perempuan Mandul
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Teologi > Teologi
Depositing User: Unnamed user with email stakn.manado@gmail.com
Date Deposited: 24 Jan 2022 04:28
Last Modified: 24 Jan 2022 04:28
URI: http://repository.iaknmanado.ac.id/id/eprint/134

Actions (login required)

View Item
View Item